PemasukanObatBahanAlam

BAHAN YANG DILARANG DAN DIBATASI DIGUNAKAN DALAM OBAT BAHAN ALAM

Salam semangat #SahabatBPOM Mau tau bahan apa saja yang dilarang/dibatasi dalam pembuatan obat bahan alam? Untuk lebih lengkapnya #SahabatBPOM dapat membaca di Peraturan BPOM No.25 Tahun 2023 tentang Kriteria dan Tata Laksana Registrasi Obat Bahan Alam. Salah satu bahan yang dilarang adalah Kelenjar Timus Hewan. Pada kelenjar ini terkandung hormon, yang kadar/dosisnya tidak terukur, sehingga dik ... Selanjutnya

SKI Border dan POST Border

Hai #SahabatBPOM! Pernah dengar istilah Border dan Post Border? ???? Dalam prosedur pemasukan/impor obat dan makanan ke dalam wilayah indonesia terdapat regulasi yang mengatur cara pengajuan izin impor yaitu melalui mekanisme border dan post border. Yuk Simak infografis di atas untuk membantu memahami perbedaan mekanisme pemasukan SKI Border dan Post Border dalam pemasukan obat dan ma ... Selanjutnya

TANAMAN HERBAL YANG DAPAT MENINGKATKAN DAYA TAHAN TUBUH

Banyak orang yang suka mengonsumsi tanaman herbal untuk meningkatkan daya tahan tubuhnya, baik itu dalam bentuk jamu, teh, maupun obat tradisional. Namun, di antara beragamnya tanaman herbal di Indonesia, mana sajakah yang terbukti dapat memperkuat daya tahan tubuh? Menjaga dan meningkatkan imunitas tubuh perlu dilakukan agar risiko Anda untuk terkena penyakit ini bisa berkurang. Salah satu ... Selanjutnya

6 Manfaat Minuman Herbal Untuk Kesehatan

ENAM MANFAAT MINUMAN HERBAL UNTUK KESEHATAN Manfaat minuman herbal untuk kesehatan tubuh telah dipercaya sejak lama. Minuman yang terbuat dari seduhan rempah dan tanaman herba ini juga kerap digunakan untuk mengobati berbagai penyakit. Selain itu, masih banyak manfaat yang dapat diperoleh dengan mengonsumsi minuman herbal. Indonesia dikenal kaya akan rempah dan tanaman obatnya. Bahan-bahan t ... Selanjutnya

Apa Saja Persyaratan Dokumen Untuk Permohonan Registrasi Impor

Halo #SahabatBPOM, Untuk para Importir, apa aja sih persyaratan dokumen untuk Permohonan Registrasi impor ? Sahabat BPOM bisa cek Persyaratan dokumen untuk Permohonan Registrasi impor bisa di PerBPOM No. 25 TAHUN 2023 Tentang Kriteria dan Tata Laksana Registrasi Obat Bahan Alam Pasal 34. Persyaratan dokumen sebagai berikut: a. Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) b. Surat penunjukan keagenan da ... Selanjutnya
Butuh bantuan? hubungi tim CS kami.
LIVE CHAT DITWAS OTSK BPOM
LIVE CHAT DITWAS OTSK BPOM

Oops!

Sedang tidak dapat melakukan Percakapan saat ini.

Chat Error
LIVE CHAT DITWAS OTSK BPOM
Operational Time

Jam Operasional

08:00 - 18:00 WIB

Salam! Perkenalkan saya adalah Online chat asistant DITWAS OTSK BPOM. Siap membantu anda.

Mohon lengkapi data dibawah ini untuk mulai percakapan.

Riwayat Percakapan
Percakapan saat ini
    Riwayat percakapan Anda
      John Doe
      Online
      Loading
        Chat by BPOM DITWAS OTSK BPOM RI
        Sesi Percakapan Berakhir

        Sesi percakapan anda telah berakhir. anda bisa memulai percakapan baru dengan menekan tombol mulai percakapan baru di bawah

        Terima kasih untuk penilaian anda.